CARA MEMBUAT KUE TAMBANG

Kumpulan resep-resep membuat makan dan kue sudah banyak kami posting di blog ini, sebagian resep-resep ini adalah hasil pencarian kami di search engine google, kami mohon maaf jika kami lupa untuk menuliskan link sumber dari resep-resep yang kami posting ini.

dan kepada pihak  yang keberatan artikelnya kami sarikan di blog ini kami mohon maaf sebesar-besarnya, anda dapat memberikan saran dan email:




Bahan kue tambang :

  • 250 gram tepung terigu
  • 1/4 sdt baking powder
  • 1/4 sdt soda kue
  • 100 gram tepung gula
  • 50 gram margarin
  • 2 butir telur
  • 1/4 sdt garam

  • Ayak tepung, baking powder dan soda kue lalu masukkan gula dan margarin. Aduk rata dengan menggunakan 2 garpu.
  • Masukkan telur dan garam, aduk rata istirahatkan selama 15 menit.
  • Ambil 1 sdt Adonan lalu pipil memenjang. Puntir lalu jepit sambungannya.
  • Goreng dalam minyak panas sedang hingga kering dan renyah.
Takaran bahan Kue Tambang diatas untuk 450 gram kue tambang




Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 
Copyright © RESEP KOKI | Powered by Blogger | KOKITIPS